Masalah sembelit adalah hal yang merepotkan, dan mengalami sembelit atau susah buang air besar saat hamil tentu harus ekstra sabar. Apa saja penyebab sembelit saat hamil dan bagaimana mengatasinya?
Hipnoterapi untuk diet bisa membantu menurunkan berat badan. Dengan mengubah pola pikir, dapat membuat orang mengubah kebiasaan makannya menjadi lebih sehat.