Ada banyak manfaat ASI eksklusif untuk bayi. Salah satu manfaat memberi ASI eksklusif adalah memberi nutrisi ideal untuk bayi. Yuk simak ulasan lengkapnya!
Untuk mendapatkan ASI (air susu ibu) yang bergizi, Moms perlu menerapkan pola konsumsi gizi seimbang. Lalu apa saja daftar makanan dan minuman yang wajib dihindari ibu menyusui?
Sebagian wanita melakukan prosedur implan payudara untuk berbagai alasan. Lalu apakah kondisi tersebut bisa memengaruhi produksi air susu ibu (ASI) yang mereka hasilkan?
Sindrom iritasi usus besar terjadi karena adanya kerusakan pada cara kerja usus besar. Ciri-ciri sindrom ini seperti sakit perut ketika selesai makan, buang air berulang-ulang.
Ketika mendekati waktu haid, para wanita pasti merasakan sakit nyeri di bagian bawah perut. Tapi bagaimana jika nyeri haid berlebihan dan tak tertahankan?
Penyebab nyeri saat haid umumnya dirasakan wanita pada masa awal menstruasi. Pada beberapa kasus, ada wanita yang rasa sakitnya tidak terlalu hebat sehingga masih bisa beraktivitas secara normal.
Ketika kaki berkeringat di dalam sepatu, tentu akan menimbulkan bau tidak sedap karena lembab. Tak hanya itu, berikut beberapa penyebab bau kaki yang lain.
Tak sengaja terkena air panas sampai membuat kulitmu terluka? Tenang, kamu bisa mencoba beberapa cara menghilangkan bekas luka bakar ini untuk mengatasinya.