Salah satu garda terdepan dalam menghadapi COVID-19 tentu saja para tenaga medis. Kamu yang sehat bisa kok membantu tenaga medis dengan lima hal ini.
Di tengah pandemi COVID-19, sangat penting kita memahami berbagai hal terkait virus corona. Termasuk mengetahui apa saja efek virus corona terhadap tubuh.
Bagaimana pasien yang positif virus corona bisa sembuh dari COVID-19 meski belum ada obatnya?
Banyak pasien COVID-19 yang kehilangan indra penciuman ketika awal tertular. Jadi, saat kita tak bisa mencium bau, apakah ini pasti gejala virus corona?