COVID-19 adalah penyakit yang sangat menular. Pada kasus yang parah, penyakit ini juga bisa menyebabkan kematian. Apa saja gejala yang muncul ketika terinfeksi virus Corona?
Berbagai emosi yang kamu rasakan akibat pandemi COVID-19 muncul dan memberi dampak secara psikologis. Kamu ada di tahap apa dan bagaimana cara mengatasinya?
Persiapan Idul Adha di tengah pandemi harus diperhatikan dan dilaksanakan sesuai dengan anjura pemerintah. Lalu apa saja persiapannya?
Disebut-sebut konsumsi suplemen vitamin melawan COVID-19 bisa dilakukan guna cegah penularan. Tapi seperti apa faktanya menurut ahli?
Apa itu sebenarnya virus Kraken (XBB 1.5)? Kemudian seperti apa gejala yang akan dialami oleh para penderita dan berhasilkah vaksin melawannya?
Ada beberapa cara meningkatkan imunitas tubuh guna mencegah COVID-19. Mulai dari banyak makan sayur, istirahat dan setop merokok. Sudah lakukan belum?
Vaksin saat puasa diperbolehkan oleh MUI. Yuk, cari tahu persiapan apa saja yang harus dilakukan sebelum vaksinasi di bulan Ramadan.
Bagaimana menjaga tubuh tetap fit dan sehat selama puasa? Apalagi dengan adanya virus corona. Langsung saja simak ulasan ini!
Puasa di tengah pandemi corona, apa efeknya dan dapatkah kita membatalkan puasa?
Tak hanya fisik, kesehatan mental juga perlu diperhatikan saat melakukan puasa di tengah pandemi COVID-19.