Captopril adalah obat resep yang biasa digunakan untuk mengobati tekanan darah tinggi dan gagal jantung. Kenali lebih lanjut tentang obat ini, yuk!
Konsumsi captopril sesuai anjuran resep dan arahan dokter. Jangan mengonsumsi lebih atau kurang dari apa yang diresepkan oleh dokter.
Bisoprolol adalah obat yang digunakan untuk menurunkan tekanan darah tinggi. Dengan begitu akan mencegah pasien mengalami kondisi medis yang lebih serius.
Amlodipine adalah obat yang digunakan untuk mengobati penyakit tekanan darah tinggi atau hipertensi.
Mengonsumsi amlodipine akan membantu mencegah penyakit jantung dan stroke di masa depan.
Hipertensi bisa melanda ibu hamil karena berbagai faktor. Waspadai bahaya hipertensi pada ibu hamil untuk penanganan yang tepat.
Diperkirakan 1,13 miliar orang di seluruh dunia menderita hipertensi atau darah tinggi. Tahukah kamu apa saja penyebab darah tinggi?
Apa kamu sudah tahu mengapa kedua penyakit ini sering dikaitkan satu sama lain?
Tekanan darah tinggi wajib diwaspadai. Yuk, cari tahu bagaimana cara cek tekanan darah sendiri di rumah!
Apa posisi tidur yang baik saat tekanan darah sedang tinggi? Yuk, ketahui di sini.
Apakah cara terapi pijat untuk tekanan darah tinggi efektif? Apa ada efek sampingnya bagi kesehatan tubuh?
Jika tidak ditangani, hipertensi dapat menyebabkan komplikasi tertentu. Apa saja?