Orang tua, terutama usia 65 tahun ke atas, termasuk salah satu kelompok yang rentan tertular virus corona (covid-19). Maka itu, diperlukan penanganan khusus untuk mencegah lansia tertular dari covid-19. Nah, berikut ini 7 tips sederhana yang bisa kamu lakukan untuk mencegah lansia tertular dari covid-19 selama masa pandemi. 1. Minta orang tua untuk tetap di…
Sejak Maret lalu, pandemi COVID-19 semakin merebak di Indonesia. Hingga Oktober 2020, tercatat sudah ada sekitar 291 ribu kasus penularan. Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Reisa Broto Asmoro optimis Indonesia bisa melawan COVID-19 dengan strategi 3M dan 3T. Menurut Reisa, pemerintah berperan dalam 3T sedangkan masyarakat berperan dalam 3M. Supaya lebih paham, ketahui pentingnya 3M…