Apakah bisa puasa tanpa sahur? Cari tahu tips dan panduan seputar menjalani puasa di bulan Ramadan, termasuk saat melewatkan sahur.
Bagi sebagian orang, ada yang menganggap bahwa dirinya mampu melaksanakan ibadah puasa Ramadan tanpa mengonsumsi makanan saat sahur. Namun perlu kamu ketahui bahwa sebenarnya hal ini justru berbahaya bagi tubuh. Apa dampaknya bagi tubuh jika tidak sahur?
Supaya selalu sehat dan tahan menjalankan ibadah puasa, pilihlah makanan berikut saat sahur dan berbuka.