Usai mencukur bulu ketiak umumnya ada sebagian orang yang mengalami iritasi atau razor burn. Rasa gatal serta perih sering timbul akibat dari iritasi dan sangat mengganggu. Namun jangan khawatir, berikut ini ada beberapa cara mencegah iritasi saat mencukur bulu ketiak.